Matriks Internal Eksternal (IE)

Jul 09, 2014 No Comments by

Matriks internal eksternal ini dikembangkan dari model General Electric (GE-Model). Parameter yang digunakan meliputi parameter kekuatan internal perusahaan dan pengaruh eksternal yang dihadapi. Tujuan penggunaan model ini adalah untuk memperoleh strategi bisnis di tingkat korporat yang lebih detail.

Perencanaan, Rencana Strategis Read more

Matriks General Electric

Jul 07, 2014 No Comments by

Model ini membutuhkan parameter faktor daya tarik industri (industry attractiveness factor) dan faktor kekuatan bisnis (business strength factor).

Perencanaan, Rencana Strategis Read more

Penggagas Peradilan Modern

Jul 05, 2014 No Comments

Mahkamah Konstitusi mungkin tidak akan berdiri tanpa peran Jimly Asshiddiqie. Buah pemikirannya tentang tata negara modern ia tuangkan saat Undang-undang MK digodok di DPR pada awal milenium kemarin.

Read more

Matriks BCG

Jul 04, 2014 No Comments

Metode pendekatan yang paling banyak dipakai untuk analisis korporat adalah BCG Growth/Share Matrix, yang diciptakan pertama kali oleh Boston Consulting Group (BCG).

Read more

Tahap Analisis

Jul 02, 2014 No Comments

Strategi WT Strategi ini didasarkan pada kegiatan yang bersifat defensif dan ditujukan untuk meminimalkan kelemahan yang ada serta menghindari ancaman. Dalam kasus U.S. Sprint, ada kelemahan di bidang operasi dan sistem akuntasi.

Read more

Program Kerja (Action Plan) untuk Budaya Organisasi

Jun 30, 2014 No Comments

Budaya organisasi yang mencakup seluruh organisasi disusun berdasarkan pada nilai yang terdapat pada setiap individu dalam organisasi. Nilai-nilai setiap individu ini merupakan keyakinan bersama (common value) yang membentuk budaya organisasi.

Read more