Archive for Agustus, 2014

Resep Umur Panjang Organisasi di Era Pengetahuan

Agu 22, 2014 No Comments by

De Geus menggambarkan fenomena perusahaan berumur panjang dengan karakteristik sebagai perusahaan yang hidup (the living company).

Pengelolaan Pengetahuan Read more

Fasilitasi Perencanaan Strategis 2014-2018 & Penyusunan Sistem Manajemen Program Yayasan Masyarakat Peduli, Lombok Timur, 18-21 Agustus 2014 & 15-21 September 2014

Agu 21, 2014 No Comments by

Lombok Timur menyimpan alam dan budaya yang luar biasa indah, juga, mutiara. Saat ini, Yayasan Masyarakat Peduli (YMP), boleh dikatakan sedang melalui proses panjangnya menjadi sebutir mutiara di Lombok Timur.

Liputan Read more

Organisasi Pembelajar Menuntut Suasana Kerja yang Kondusif

Agu 20, 2014 No Comments

Kebanyakan organisasi kurang memahami potensi manusia sebagai penghela organisasi, atau potensi karyawan sebagai sumber pembentuk human capital organisasi.

Read more

Era Pengetahuan Menuntut Organisasi Pembelajar

Agu 18, 2014 No Comments

Kebanyakan masalah yang dihadapi suatu organisasi justru bersifat abstrak, ataupun jika sudah jelas faktanya, banyak manajer tidak dapat mengenali atau memahaminya.

Read more

Pembawa Acara yang Inspiratif

Agu 16, 2014 No Comments

Di tengah lautan sinetron di televisi kita, ada satu program yang tak pernah bosan mencoba mencerdaskan dan memberi inspirasi buat pemirsanya. Nama programnya Kick Andy!. Sesuai nama program itu–pembawa acaranya adalah Andi Flores Noya.

Read more

Era Pengetahuan Membutuhkan Organisasi Baru

Agu 15, 2014 No Comments

Saat ini kita berada pada zaman globalisasi – artinya zaman menuntut seluruh perusahaan di dunia untuk mampu menerima muatan-muatan global untuk diserap ke dalam organisasinya.

Read more