Archive for November, 2012

Memandang Masalah dari Berbagai Sisi

Nov 30, 2012 No Comments by

Proses membuat pandangan adalah suatu proses di mana seseorang akan mencoba memposisikan diri dan mencoba membuat suatu kesimpulan terhadap suatu objek/fenomena hidup yang dijalani.

Konsep dan Proposal, Pengelolaan Proyek, Sumberdaya Manusia Read more

Terdiri dari Apakah Strategi ICT?

Nov 29, 2012 No Comments by

Meskipun setiap organisasi itu ada perbedaan, tetapi hampir semua organisasi akan sangat memerlukan pengembangan Strategi ICT. Karena akan membantu dan memastikan bahwa pembelian dan penggunaan tekonologi sangat terikat dan tegas menunjukan tujuan dari organisasi.

Pengelolaan Data, Pengelolaan Pengetahuan, Pengelolaan TIK Read more

Peran Pemimpin dalam Membangun Budaya Organisasi

Nov 28, 2012 No Comments

Energi yang kuat datang dari seorang pemimpin yang dapat memberi keyakinan, membangkitkan motivasi yang pada dasarnya memberi napas bagi seluruh organisasi. Sebagai pusat penggerak seluruh organisasi.

Read more

Coaching: Skema Ketok Tular

Nov 27, 2012 No Comments

Masih banyak anggapan bahwa ‘coaching’ adalah sesi khusus, berhadap-hadapan, dengan dialog yang khusus. Tidak sedikit orang menganggap coaching itu semata saat menetapkan target di awal tahun, kemudian menyampaikan evaluasi kinerja di tengah dan akhir tahun.

Read more

Etika dalam Pencarian Dana

Nov 26, 2012 No Comments

Dalam rangka menerapkan kode etik, suatu organisasi harus menyadari bahwa kepemimpinan sangatlah penting dalam suatu organisasi. Tanpa pemimpin-pemimpin yang beretika, jangan berharap sebuah organisasi akan dianggap sebagai organisasi yang beretika.

Read more

Permainan Pengusaha Jemuran

Nov 24, 2012 No Comments

Peran koordinator sangat penting agar secara bijaksana memutuskan pendapat biasa yang bisa diterima dan apa yang tidak dapat dipakai. Lebih lanjut, wawasan luas yang didasari fakta akan membuahkan hasil optimal.

Read more