Sebuah Pengantar Riset Aksi Partisipatif (RAP)
Sebuah metode pendekatan riset yang semangat-nya melakukan pembebasan masyarakat dari belenggu ideologi dan relasi kekuasan.
Sebuah metode pendekatan riset yang semangat-nya melakukan pembebasan masyarakat dari belenggu ideologi dan relasi kekuasan.
Masyarakat Mandiri (MM) sebagai sebuah lembaga pemberdayaan masyarakat selalu melakukan kegiatan pemetaan wilayah dalam setiap perencanaan pelaksanaan kegiatan program.