Archive for Tatacara Pembentukan

Mencermati Idealitas Mekanisme Kontrol Kinerja Ornop

Des 15, 2014 No Comments by

Motivasi dasar kehadiran Organisasi non pemerintah (Ornop) atau yang lebih akrab dengan sebutan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) secara umum ingin berperan sebagai “pengimbang” atas dominasi negara dalam merancang bangun proses pembangunan.

Pendirian, Tatacara Pembentukan Read more

Akuntabilitas Ornop Berdasarkan UU Yayasan

Nov 14, 2014 No Comments by

Undang-undang Nomor 16/2001 tentang Yayasan yang telah berlaku sejak 6 Agustus 2002 akan menimbulkan dampak yang sangat besar terutama bagi Ornop.

Pendirian, Tatacara Pembentukan Read more

Good NGO Governance

Nov 10, 2014 1 Comment

Prinsip-prinsip dari good gevernance yang meliputi akuntabilitas, transparansi dan kepastian hukum menjadi dasar bagi pengelolaan negara.

Read more

Tantangan Keempat dan Kelima: Kompetensi Profesioanal & Kredibilitas Sosial

Nov 07, 2014 No Comments

Rendahnya profesionalitas di kalangan LSM bukan saja membuat kinerja LSM rendah, tetapi sesungguhnya juga merugikan masyarakat, karena pemborosan dan penyia-nyiaan sumber daya yang harusnya lebih efisien dan efektif.

Read more

Tantangan Kedua: Legalitas

Nov 05, 2014 No Comments

Penyalahguaan badan hukum yayasan secara beramai-ramai dinikmati bersama oleh LSM dan “yayasan-yayasan Cendana” dan “yayasan tentara”, dalam konteks dan bentuk yang berbeda-beda.

Read more

Tantangan Pertama: Legitimasi Politis

Nov 03, 2014 No Comments

Maka, LSM kita saaat ini pertama-tama perlu mengagendakan ketersediaan platform politik dan hukumnya tersebut. Setidaknya ada dua hal yang perlu diadvokasikan untuk melembagakan peran politik LSM secara legitimate.

Read more