Archive for Berita

Terapkan Nilai Kebangsaan dalam Perilaku Politik

Agu 28, 2013 No Comments by

Penerapan nilai-nilai Pancasila kian penting diwujudkan dalam perilaku politik, baik di partai maupun lembaga perwakilan, menjelang Pemilihan Umum 2014.

Berita Read more

Pelemahan Republik

Agu 26, 2013 No Comments by

Tanda-tanda Republik lemah tampak dari ketakmampuan negara melakukan yang seharusnya demi kebaikan jangka panjang. Kini pers diakui sebagai pilar demokrasi keempat.

Berita Read more

Ribuan Perusahaan Tanpa Dokumen Lingkungan

Agu 23, 2013 No Comments

Ribuan perusahaan di Indonesia disinyalir beroperasi tanpa dokumen lingkungan. Kesempatan mengurus dokumen evaluasi lingkungan dan dokumen pengelolaan lingkungan.

Read more

Hak Masyarakat Hukum Adat

Agu 21, 2013 No Comments

Penantian panjang pengakuan hak masyarakat hukum adat secara komprehensif dalam undang-undang diharapkan segera terwujud dengan disahkannya RUU tentang Pengakuan dan Perlindungan Hak Masyarakat Hukum Adat.

Read more

Ratusan Pabrik Cemari Sungai

Agu 19, 2013 No Comments

Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah Kota Tangerang mencatat, sebanyak 266 dari sekitar 500 pabrik, terutama yang berdekatan dengan daerah aliran sungai, telah mencemari lima sungai yang membelah Kota Tangerang, Banten.

Read more

Sebatang Pohon Tak Akan Menjadi Hutan

Agu 16, 2013 No Comments

Dinamika kawasan Asia-Pasifik menjadi semakin luas dan mendalam. Muncul usaha mencari keseimbangan baru dalam resesi global, dengan kebangkitan Abenomics di Jepang.

Read more