Manusia, Mahluk yang Mampu Berubah dan Belajar
Proses perubahan keseimbangan bumi sehingga berubah menuju keseimbangan baru ini berlangsung secara terus-menerus, sehingga muncul istilah “the only constant is change”.
Proses perubahan keseimbangan bumi sehingga berubah menuju keseimbangan baru ini berlangsung secara terus-menerus, sehingga muncul istilah “the only constant is change”.
Perkembangan ilmu pengetahuan itu sendiri dimulai atau dipicu oleh berkembangnya naluri intelektual dan naluri kemanusiaan manusia.
Spencer dan Spencer (1993) mendefinisikan kompetensi sebagai “karakter sikap dan perilaku, atau kemampuan individual yang relatif bersifat stabil ketika menghadapi suatu situasi di tempat kerja, yang terbentuk dari sinerji antara watak, konsep diri, motivasi internal, serta kapasitas pengetahuan kontekstual”.