Archive for Pertumbuhan

Menggugah dengan Qoryah Thayyibah

Jul 05, 2018 No Comments by

Sejak kuliah di Institut Agama Islam Negeri Wali Songo, Semarang, pria yang suka menguncir rambut panjangnya ini sudah akrab dengan kehidupan petani dan desa.

Cerita Perubahan, Mengawal Perubahan, Pertumbuhan Read more

Bersama Sembuhkan Bumi

Jun 28, 2018 No Comments by

Boedi telah lama gelisah menyaksikan kondisi tanah sepanjang Parung, Bogor. Batu, kerikil, tanah di kawasan ini digali. Isi bumi parung menuju kompleks pembangunan di berbagai lokasi di Jakarta.

Cerita Perubahan, Mengawal Perubahan, Pertumbuhan Read more

Sebatang Lilin di Jalan Sunyi

Jun 22, 2018 No Comments

Ia penerang di tengah hutan belantara. Dia membuka mata dunia dengan aktivitasnya, mengajar baca tulis ke anak-anak rimba di kawasan taman nasional Bukit Dua Belas, Jambi, yang sunyi. Tanpa bantuan, tanpa bayaran.

Read more

Menyanyi Sekaligus Menjadi Aktivis

Apr 25, 2015 No Comments

Banyak jalan mencintai Indonesia. Glenn Fredly Latuihamallo memilih jalur musik. Penyanyi R&B ini tak melulu berkreasi untuk industri. Dia juga aktif dalam berbagai kegiatan sosial untuk menggugah semangat kebangsaan.

Read more

Musikus yang Tak Berfantasi

Apr 18, 2015 No Comments

Musik itu, bagi Cholil Mahmud, sakral. Ia menolak memainkan musik yang tak ia sukai. Musik yang ia suka adalah musik yang menyampaikan pesan dan menjadi alat perubahan sosial.

Read more

Seni untuk Kebaikan

Apr 11, 2015 No Comments

Tisna senantiasa menyuarakan keresahannya terhadap kondisi sosial, lingkungan, ekonomi dan politik. Ia dengan sadar menempatkan dirinya sebagai penyuara bagi mereka yang terpinggirkan.

Read more